PERAN KEPALA MADRASAH SEBAGAI LEADER DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN TENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN DI MI SALAFIYAH DESA NGUJO KECAMATAN KALITIDU KABUPATEN BOJONEGORO

Authors

  • Imam Mu'alim Imam Mu'alim Universitas KH. Abdul Chalim
  • Sigit Priyo Sembodo Sigit Priyo Sembodo Universitas KH.Abdul Chalim

DOI:

https://doi.org/10.63353/journaljmpi.v4i2.511

Keywords:

Kepala Madrasah , Leader, Kedisiplinan

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Peran kepala madrasah sebagai leader  dalam meningkatkan kedisiplinan telah melakukan peran serta tugasnya dengan baik. kepala madrasah mengajak, membimbing dan melakukan pengawasan serta memberikan suri tauladan yang baik. Kebijakan kepala madrasah memberikan sanksi apabila tidak disiplin; 2) Kedisiplinan tenaga pendidik dan kependidikan cukup baik, meskipun masih ada beberapa yang melanggar aturan, serta tidak displin. Perlu adanya kesadaran dan rasa tanggungjawab tenaga pendidik dan kependidikan dalam meningkatkan kedisiplinan; 3) Faktor penghambat adalah sanksi yang tidak diimbangi dengan adanya reward atau penghargaan bagi yang meningkatkan kedisiplinan, kesadaran masing-masing pribadi tenaga pendidik dan kependidikan yang tidak mau mentaati aturan madrasah, serta kepala madrasah yang tidak mampu memberikan pengaruh kuat kepada tenaga pendidik dan kependidikan. Faktor pendukung telah menjalankan fungsi dan peranya, yakni membimbing, mengarahkan, mendorong, memotivasi dalam meningkatkan kedisiplinan. Adanya sanksi yang diberlakukan apabila tidak disiplin, serta kepala madrasah selalu memberikan suri tauladan yang baik.

References

Ashari, & Zakariyah. (2024). PERAN KEPALA MADRASAH SEBAGAI EDUCATOR UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DI MBI AMANATUL UMMAH PACET MOJOKERTO. Indonesian Journal of Islamic and Social Science, 2(1), 1–15.

AUZAR. (2024, November 21). PENTINGNYA DISIPLIN GURU DAN TENAGA PENDIDIK DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN PARA SISWA DI SMAN 1 TAMBUSAI UTARA. Diambil 21 November 2024, dari https://www.matahfidzrh.sch.id/berita/detail/986491/pentingnya-disiplin-guru-dan-tenaga-pendidik-dalam-meningkatkan-disiplin-para-siswa-di-sman-1-tambusai-utara/

Helmawati. (2014). Meningkatkan Kinerja Kepala Sekolah/Madrasah Melalui Managerial Siklus. Jakarta: Rineka Cipta.

IG. Wursanto. (1998). Dasar-dasar Manajemen Personalia. Jakarta: Pustaka Dian.

Malayu SP.Hasibuan. (2001). Dasar Kunci Keberhasilan Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Murni. (2022). PERAN KEPALA MADRASAH SEBAGAI PEMIMPIN PENDIDIKAN. Inspiratif Pendidikan, 11(2), 378–385. https://doi.org/10.24252/ip.v11i2.34753

Nabila, N. (2021). Tujuan Pendidikan Islam. Jurnal Pendidikan Indonesia, 2(05), 867–875. https://doi.org/10.59141/japendi.v2i05.170

Nadziroh, N., Chairiyah, C., & Pratomo, W. (2018). HAK WARGA NEGARA DALAM MEMPEROLEH PENDIDIKAN DASAR DI INDONESIA. Trihayu: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an, 4(3). https://doi.org/10.30738/trihayu.v4i3.2602

Observasi di MI Salafiyah Ngujo Kec Kalitidu Kab.Bojonegoro. (2024). MI Salafiyah Ngujo Kec Kalitidu Kab.Bojonegoro.

Creswell, J. W. (2018). Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approaches (5th ed.). Sage.

Hasibuan, M. S. P. (2019). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2014). Qualitative data analysis: A methods sourcebook (3rd ed.). Sage.

Mulyasa, E. (2017). Manajemen dan kepemimpinan kepala sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2017). Organizational behavior (17th ed.). Pearson.

Sartika, M. (2021). The influence of principal leadership and committee role on teacher discipline. Jurnal Pendidikan Guru Indonesia, 6(2), 45–53.

Wahjosumidjo. (2018). Kepemimpinan kepala sekolah: Tinjauan teoritik dan permasalahannya. Jakarta: Rajawali Pers.

Yukl, G. (2019). Leadership in organizations (9th ed.). Pearson.

Downloads

Published

2025-10-20

How to Cite

Imam Mu’alim, I. M., & Sigit Priyo Sembodo, S. P. S. (2025). PERAN KEPALA MADRASAH SEBAGAI LEADER DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN TENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN DI MI SALAFIYAH DESA NGUJO KECAMATAN KALITIDU KABUPATEN BOJONEGORO. JOURNAL J-MPI : JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN, PENELITIAN DAN KAJIAN KEISLAMAN, 4(2), 1–13. https://doi.org/10.63353/journaljmpi.v4i2.511